24 Juli 2014

PT Astra Otoparts Tbk (Astra Otoparts)

Perusahaan komponen otomotif terkemuka Indonesia yang memproduksi dan mendistribusikan suku cadang kendaraan bermotor baik kendaraan roda dua maupun roda empat. Saat ini Perusahaan telah bertransformasi menjadi perusahaan industri komponen otomotif terbesar di Indonesia yang didukung oleh enam unit bisnis dan 33 anak perusahaan

Saat ini Astra Otoparts membuka kesempatan berkaris untuk posisi:

Engineer

Production, R&D, PPC, EHS, Utility/Plant Maintenance)

Jurusan:
D3 Teknik Mesin
D3 Mekatronika/Metrologi dan Instrumentasi
D3 Komputer & Sistem Informasi
D3 K3/Hiperkes
D3 Teknik Sipil

Kualifikasi Umum:

IPK Min. 2.80
Usia Maksimal 25 tahun
Fresh graduate / peng. kerja maks 2 tahun
Bersedia ditempatkan di area kerja AOP Group (Jakarta, Bogor, Bekasi dan Karawang)

Seleksi akan dilaksanakan pada bulan Agustus 2014 di Yogyakarta.

UNTUK MELAMAR KLIK DISINI

23 Juli 2014

PT Pamapersada Nusantara (PAMA)


Perusahaan yang tumbuh dengan cepat dengan senantiasa mencari tantangan baru dan membuat "Penemuan Besar" yang terjadi pada organisasi dan karyawanya.

PAMA sebagai bagian dari Astra Heavy Equipment, Mining & Energy telah menjadi pionir dalam dunia kontraktor pertambangan dengan pansa pasar terbesar di Indonesia. Dengan ruang lingkup kerja diseluruh Nusantara, PAMA memiliki Kompetensi, Sistem Manajemen yang tersertifikasi, maupun Sistem Keamanan, Kesehatan, dan Lingkungan yang diakui dunia pertambangan secara Nasional dan Internasional

Kami, mengundan ANDA untuk bergabung sebagai:

Plant Group Leader (PLGL)
Melakukan proses sistem perawatan dan perbaikan unti produksi agar bisa beroperasional setiap hari dengan biaya yang wajar

Kualifikasi:
-Fresh Graduate Diploma/Sarjana (D3/S1)
-Teknik Elektro, Listrik, Mesin
-IPK Min: 2.75
-Maksimal Usia 28
-Bersedia ditempatkan di seluruh Job Site PAMA
-Roster Kerja: 8 Minggu Kerja, 2 Minggu Cuti

TIDAK DIPUNGUT BIAYA APAPUN SELAMA PROSES BERLANGSUNG
PENDAFTARAN  KLIK DISINI